Jika dosa terbesarku adalah menyimpan bayangmu dalam hatikuBiarkanlah. .Jika mengingatmu adalah sebuah sakit yang teramat hebatBiarlah. .Jika memiliki bukanlah takdir yang digenggamBiarlah. .Biarlah semua berjalan seiring rasio yang semakin tak masuk akal
Karenamu, aku semakin diluar kendali tapi biarlah. .Aku menikmati setiap perih yang menjalarAku meresapi setiap detik seiring mengalirnya dosaku karena memikirkanmuBiarlah. .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar